Kamis, 17 Desember 2009

Aneka Kemasan Coklat







"Laptop" Coklat


Bentuk kemasan dari kotak plastik mirip "laptop" berisi 12 ragam coklat, warna dan aneka rasa. Cocok untuk hantaran Rp. 250.000.

Coklat Mente Ceria Stoples Besar


Coklat mente yang dibalut coklat dan taburan trimit stoples besar isi 50 biji Rp. 75.000.

Coklat Kombinasi Puyuh/Kerang Stoples Besar


Coklat kombinasi puyuh/kerang/white love stoples besar isi raspberry dan mente isi 64 biji Rp. 87.000. Melayani juga kombinasi bentuk lain dan isi sesuai selera.

Golden City


Golden city coklat stoples besar Rp. 60.000. Tersedia juga golden city warna-warni dan pink.

Coklat Kombinasi Pisang Stoples Medium


Coklat kombinasi pisang/love kecil original stoples medium isi selai nanas isi 36 biji Rp. 58.000. Coklat kombinasi rantai/puyuh putih isi blueberry/stroberi isi 44 biji Rp. 62.000. Isi bisa sesuai selera.

Coklat Kombinasi Anyaman Stoples Medium


Coklat kombinasi anyaman/white love kecil isi raspberry stoples medium isi 44 biji Rp. 62.000. Coklat kombinasi mawar/white love kecil isi stroberi 40 biji Rp. 62.000.

Coklat Kombinasi Matahari Stoples Medium


Coklat kombinasi matahari/ceria stoples medium isi selai nanas dan kacang isi 40 @ Rp. 58.000. Coklat kombinasi pita/love kecil isi stroberi isi 44 @ Rp. 58.000.

Coklat Kombinas Kipas Stoples Medium


Coklat Kombinas kipas/puyuh stoples medium original blueberry isi 40 @ Rp. 58.000. Coklat kombinasi rantai/ceria original isi selai kacang 44 biji Rp.58.000. Isi bisa sesuai selera.

Coklat Kombinasi Stoples Medium


Coklat Kombinasi Stoples Medium mawar/puyuh putih isi blueberry/stroberi isi 40 biji Rp. 62.000. Coklat kombinasi nanas/puyuh original isi 42 Rp. 58.000.

Coklat Rantai Stoples Kecil


Coklat rantai stoples kecil warna biru blok coklat isi mente Rp. 30.000. Isi bisa sesuai selera.

Coklat Stoples Kecil Puyuh


Coklat stoples kecil puyuh original isi selai blueberry 24 biji Rp. 28.000. Puyuh putih atau warna full Rp. 32.000. Isi coklat bisa sesuai selera.

Coklat Stoples Kecil Mawar


Coklat stoples kecil mawar blok coklat isi selai stroberi 16 biji, dan anyaman blok coklat isi selai stroberi 20 biji Rp. 30.000. Isi bisa sesuai selera.

Coklat Stoples Kecil Original


Coklat stoples kecil original isi kismis atau sesuai selera isi 24 biji harga Rp. 28.000. Coklat putih atau warna full Rp. 32.000.

Souvenir Love Medium


Souvenir love medium isi blueberry atau sesuai selera Rp. 25.000.

Souvenir Box Love Red


Souvenir box love Red besar dengan isi Rp. 31.000.

Souvenir Love Purple Besar


Souvenir love purple besar pakai isi Rp. 31.000.

Souvenir Box Love Medium


Souvenir box love medium pakai isi Rp. 26.000.

Souvenir Box Love Pink


Souvenir box love pink besar pakai isi Rp. 31.000.

Souvenir Book Coklat Aneka Imut


Souvenir book coklat aneka imut ini beragam selai Rp. 55.000. Minimal pemesanan 5 boks. Tersedia juga kemasan isi 12 dengan harga Rp. 34.000.

Souvenir Book Coklat Natal



Souvenir book coklat pernak-pernik Natal ini berisi selai kacang atau sesuai selera Rp. 55.000. Minimal pemesanan 5 boks.

Souvenir Coklat Aneka Imut


Souvenir coklat aneka imut berbentuk buah dan hewan isi beragam selai Rp. 21.000. Minimal pemesanan 15 boks.

Souvenir Coklat Hewan Imut


Souvenir coklat hewan imut isi aneka selai ini terdiri dari 18 buah coklat Rp. 41.000.

Souvenir Coklat Mawar


Souvenir coklat mawar aneka warna isi selai kismis atau sesuai selera Rp. 21.000 dikemas dalam plastik mika.

Souvenir Coklat Hewan Laut


Souvenir coklat hewan laut isi aneka selai Rp. 23.000.

Souvenir Coklat Natal Bintang-Bintang


Souvenir coklat Natal bintang-bintang isi aneka selai Rp. 23.000.

Minggu, 06 Desember 2009

Souvenir Coklat Love Pink dan Merah


Souvenir coklat love pink dan merah ini terkesan romantis apalagi kalau diberikan pada moment spesial. Harga per box isi 8 coklat ini cuma Rp. 23.000.

Souvenir Coklat Panah Asmara


Souvenir coklat panah asmara ini berisi selai stroberi atau sesuai selera. Harga per box Rp. 23.000.

Souvenir Coklat Batangan


Souvenir coklat batangan isi keju dengan spikel bintang diatasnya ini cukup diminati. Apalagi dengan sensasi rasa coklat dan kejunya. Harga per box Rp. 18.000.

Souvenir Pernak-pernik Natal


Yang ini juga sangat cocok untuk kado Natalan. Souvenir coklat box isi enam ini berisi pernak-pernik Natal @ Rp. 18.000 isi raspbery atau sesuai selera.

Souvenir Coklat Lumba-Lumba


Souvenir coklat lumba-lumba yang lucu ini berisi selai bluebery atau sesuai selera @ Rp. 18.000.

Souvenir Coklat Anjing Laut


Souvenir coklat anjing laut yang lucu ini berisi selai bluebery atau sesuai selera @ Rp. 18.000 per box.

Souvenir Coklat Natal


Menjelang hari Natal seperti sekarang ini gak usah repot-repot cari souvenir. Yang ini cocok untuk kado Natal. Ada telur psskah, pohon natal, dan kaus kaki salju belum lagi diisi selai stroberi. Pasti yummy. Harga per box Rp. 18.000.

Souvenir Coklat Teddy Bear


Souvenir coklat Teddy Bear ini berisi kacang sangrai @ Rp. 18.000.

Souvenir Coklat Teletubbies


Yang ini paling disukai anak-anak. Boneka Teletubbies ini cocok untuk souvenir ultah si kecil harga per box Rp. 20.000. Coklat isi mente atau sesuai selera.

Souvenir Coklat Bola


Bagi yang sporty dan suka main bola, coklat ini cocok buat kalian. Apalagi buat kado 'si doi' yang gemar main bola. Coklat isi selai kacang atau sesuai selera ini per box Rp. 18.000.

Souvenir Coklat Lou Han


Bagi penggemar ikan, rasanya souvenir coklat ini cocok buat kalian. Bentuknya lucu aneka warna isinya selai durian atau sesuai selera @ Rp. 18.000.

Souvenir Coklat Bunga Besar


Souvenir coklat bunga besar yang terkesan anggun ini sangat cocok diberikan pada hari yang spesial buat 'si dia'. Isinya selai durian atau sesuai selera @ Rp. 18.000.

Souvenir Coklat Panda dan Kura


Yang ini juga cocok untuk kado ultah si kecil karena souvenir coklat ini berbentuk panda dan kura-kura yang lucu. Isinya selai kacang atau sesuai selera @ Rp. 18.000.

Souvenir Coklat Kelinci


Anak-anak kecil sangat menyukai bentuk kelinci yang lucu. Karena itu souvenir coklat kelinci isi selai stroberi atau sesuai selera ini sangat cocok untuk kado ultah si kecil. Harga per box Rp. 18.000.

Souvenir Coklat Campur


Souvenir coklat campur isi bluebery atau sesuai selera ini sangat cantik dengan aneka bentuk dan warna. Harga per box Rp. 18.000.

Souvenir Coklat Kerang


Souvenir coklat bentuk kerang-kerangan dengan taburan trimit diatasnya sangat cantik dan cocok untuk kado spesial. Coklat ini berisi mente atau sesuai selera, harga per box Rp. 13.000.

Kamis, 03 Desember 2009

Souvenir Coklat Kipas


Souvenir coklat kipas ini berisi selai stroberi atau sesuai selera @ Rp. 13.000.

Souvenir Coklat Love Merah Kuning


Souvenir coklat love merah dan kuning ini memiliki sensasi rasa yang unik dengan isi keju di dalamnya atau sesuai selera @ Rp. 13.000.